Skip to main content

Kilas Balik Capaian Tahun lalu


Menyambut tahun baru sudah pasti juga didampingi dengan impian dan resolusi baru. Ada yang sangat semangat dengan tahun baru, ada yang biasa saja, bahkan ada yang sebenarnya enggan begitu cepat memasuki tahun baru karena malas dengan hujatan pertanyaan yang menusuk hingga kalbu.

Baiklah, mari tulis pencapaian atau momen apa saja yang sudah dilalui sepanjang tahun 2018 ini..

Januari 2018
- Mulai menjalani LDM " Long Distance Married" Karena suami berangkat duluan ke Jerman
- Scholarship and University Hunting!!( Kalo inisih kayaknya sepanjang tahun ya)

Febuari 2018
- Berkutat penuh dengan kerjaan ku sebagai Jurnalis dan Presenter yang menyita semua tanggal merah. Bahkan dapat tugas ke Kota medan untuk liputan selama 2 minggu, Great Job!!!
- Scholarship and University Hunting!!

Maret 2018
- Saya memutuskan untuk tidak melanjutkan kerja di stasiun TV.
- Dapat LoA University di Belanda
- Dapat LoA elligible dari University di Jerman
- Mulai aktif di Youtube ;)

April-Mei-Juni2018
- Mengurus Visa dan Dapat Visa ke Jerman
- Berhasil mengurus Visa Papa Mama ke Jerman
- Staycation di Pekanbaru

Juli 2018
- Berangkat ke Jerman dan memulai kehidupan merantau ditempat baru bersama suami, jauh dari orangtua dan keluarga, ini momen paling berkesan tahun ini, sekaligus momen sedih juga :'(
- LDM Long Disatnce Married berakhir (Finally setelah 5 Bulan tak berjupa suami)

Agustus 2018
- Dapat penolakan dari Universitas Jerman, ini momen sedih menurutkuu..karen ini adalah salah satu universitas yang sangat aku inginkan karena berada dekat dengan kota suami di Jerman. yaa, mungkin belum rezeki dan mari coba lagi.. ;D

September-Oktober-November-Desember 2018

- Belajar Bahasa Jerman Otodidak karena jadwal kursus baru di awal tahun 2019.
- Hobby nyobain masakan ini itu semua yang pengen dimakan, dibuat :D
- Dapat LoaA dari Universitas Jerman yang lainnya serta juga mendapat penolakan dari universitas lainnya ( Banyak bgt yaa daftar sana sini)
- Makin Rajin buat video di youtube karena lagi rajin ;D
- Mengunjungi berbagai kota dan negara yang menambah banyak ilmu ;D
- Makin rajin design rumah, 1 Day 1 Desain!!! mantap gak tuh!! hahah
- Teruassss!!! akhir2 ini tiba2 mood menurun drastis dengan social media.. Jadi senang belajar tentang agama, dan InshaAllah pelan-pelan berhijrah menjadi lebih baik.

Anyway..selesai 2018 dengan mengucapkan Alhamdullillahh....Kalau dilihat nih kayaknya tahun 2018 ini banyak kisah yang aku lalui ya..semoga berkahhh..

Happy New Year 2019


Comments

Popular posts from this blog

Cara Rem sepeda Fixie

Tips Cara Rem Sepeda fixie : 1. Pilih tempat luas yang aman untuk berlatih pengereman fixie, usakan permukaan halus dan bebas dari lalulalang kendaraan. 2. Pastikan pergunakan helm sepeda saat mengendarai sepeda fixie kamu, karena ada kemungkinan jatuh saat berlatih pengeraman fixie. 3. Usahakan memiliki pedal sepeda fixie anda bertali, atau pedal clipless agar pijakan tidak mudah lepas. 4. Mulailah dengan kecepatan rendah, pijakan kaki kamu dengan sempurna pada pedal clipless. 5. Jika kamu siap berhenti atau melakukan pengereman fixie, geser sedikit berat badan kamu kebagian depan, sembari mendorong pedal fixie kamu kearah berlawanan. Tetap jaga keseimbangan, jika ingin bergerak maju, kembalikan posisi badan dan arahkan pedal sepeda fixie kamu kedepan. 6. Ulangi maneuver pengereman fixie diatas berulangkali sampai mahir. Perlu kamu ketahui, semakin jauh kamu mencondongkan tubuh kedepan, maka semakin cepat sepeda fixie kamu berhenti. sumber: fixiekita1.blogspot.c

Riwayat Skin Care dan Jenis Kulit

Hallo..aku tau nih, kamu pasti lagi bingung mau memilih produk skin care untuk kulitmu..ya kan? hihi.. Iya, saya sudah pernah merasakan saat-saat bingung dan dilema dalam memilih produk perawatan wajah atau skin care.. Aku kenalin deh sama kulit ku..kulit aku tipe nya cenderung kering, Oily at T zone, ga terlalu masalah dengan jerawat (Alhamdulillah), tp muncul jerawat saat period aja, dan suka merah di pipi kalau kena panas. Oke, sudah kenal berarti sudah sayang..mari kita lanjut.. Riwayat penggunaan skin care ku.. Dulu mulai centil make skin care pas SMA dan awal kuliah, dan saat itu cuma pake pelembab aja.. Beli dari drug store biasa..ga macem2 sih cuma pake pelembab ajah.. 1. Ponds Hasil pake pelembab ini di kulitku, adalah muka jadi meraah kayak udang..lalu, aku stop. Lalu beralih ke, 2. Garnier Seingat aku..Pake Garnier ini enak, ringan di kulit, dan ga bikin masalah di wajah. tapi aku lupa nih kenapa kok ga lanjut pake garnier ini..tiba-tiba uda pake, 3. Wardah

Mengajukan Visa Nasional (Kumpul Keluarga) di Kedutaan Jerman Jakarta

Assalamu'alaikum...Pejuang Visa menuju jerman. Setelah perjuangan panjang dalam mengurus berkas syarat visa, kini tibalah saatnya saya menghadap ke kedutaan jerman di Jakarta untuk pengajuan Visa Nasional Kumpul Keluarga atau menyusul suami saya ke Jerman. Waktu yang saya pilih adalah tanggal 5 Juni 2018 Pukul 10. 15 am. (Foto di depan kedutaan) Berkas yang saya bawa adalah semua yang tertera dalam syarat di website kedutaan klik  (Disini) Diantaranya : 1. Formulir 2. Surat Pernyataan sesuai UU Pasal 54 3. Pas photo 3,5 x 4,5 (tampak wajah 80 Persen) 4. Paspor ( Asli dan Fotocopy ) 5. Polis Asuransi 6. Uang Tunai 60 Euro/ dalam Rupiah Berkas tambahan selengkapnya tergantung tujuan, dapat dilihat klik  disini  : Kalau saya pilih yang Kumpul Keluarga Ikut Suami : klik link  disini  : Dokumen tambahan saya sesuai syarat ikut suami adalah : 7. Akta Nikah ( Asli dan Yang sudah di Leges serta terjemahannya ) 8. Bukti Tempat Tinggal di Jerman